Pemkot Magelang

18

Kota Magelang Sabet Bhumandala Award 2025 Berkat Inovasi Geospasial “Odading”

Magelang Mnews.id – Pemerintah Kota Magelang meraih Bhumandala Ariti (Perunggu) untuk kategori Pemerintah Kota dalam ajang Bhumandala Awards 2025, sebuah Inovasi Pemanfaatan Informasi Geospasial yang diselenggarakan oleh Badan Informasi Geospasial (BIG). Penghargaan ini diraih berkat inovasi “Odading” (Overlay Analisis Data Geospasial Dimensi Lingkungan). Prestasi ini menjadi pengakuan bahwa pemanfaatan Informasi Geospasial di Kota Magelang telah […]

Kota Magelang Sabet Bhumandala Award 2025 Berkat Inovasi Geospasial “Odading” Read More »

17

Kota Magelang Luncurkan “Z-Hub” Wadah Baru Perkuat Kreativitas Generasi Muda

Magelang Mnews.id – Pemerintah Kota (Pemkot) Magelang secara resmi meluncurkan “Z-Hub” di GOR Samapta pada Senin (17/11/2025).  Peluncuran dilakukan oleh Wali Kota Magelang, Damar Prasetyono. Turut mendampingi Wakil Wali Kota Magelang dr. Sri Harso dan sejumlah pejabat Forkopimda. Ratusan siswa jenjang SMP, SMA/SMK hingga mahasiswa turut hadir memeriahkan acara peluncuran Z-Hub yang dikemas unik dan

Kota Magelang Luncurkan “Z-Hub” Wadah Baru Perkuat Kreativitas Generasi Muda Read More »

16

Raih Penghargaan Cita Negeri Kompas TV, Validasi Kota Magelang Damai dan Inklusi

Magelang Mnews.id – Kota Magelang meraih penghargaan Anugerah Cita Negeri 2025 Kategori Daerah Damai dan Inklusi dari Kompas TV. Penghargaan tersebut merupakan apresiasi bagi daerah yang berhasil menjalankan program pembangunan berkelanjutan menuju Indonesia Emas 2045. Trofi penghargaan diberikan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian kepada Wali Kota Magelang Damar Prasetyono di Studio Kompas TV,

Raih Penghargaan Cita Negeri Kompas TV, Validasi Kota Magelang Damai dan Inklusi Read More »

15

Wali Kota Magelang: Sekolah Lansia Wujud Kota Ramah Usia

Magelang Mnews.id – Wali Kota Magelang Damar Prasetyono, menegaskan komitmen Pemerintah Kota Magelang untuk terus memperkuat layanan dan ruang ramah lanjut usia (lansia).  Hal tersebut disampaikan dalam Wisuda Sekolah Lansia Kota Magelang Tahun 2025 di Pendopo Pengabdian, Senin (17/11/2025). Sebanyak 120 lansia dari tiga kelurahan yaitu Tidar Selatan, Gelangan, dan Wates, mengikuti prosesi wisuda tahun

Wali Kota Magelang: Sekolah Lansia Wujud Kota Ramah Usia Read More »

14

Damar Sujud Syukur Usai Tuntaskan Sengketa Aset Pemkot Magelang–Akademi TNI

Magelang Mnews.id – Wali Kota Magelang Damar Prastyono melakukan sujud syukur sesaat setelah anggota Akademi TNI menurunkan logo TNI dari gedung Pemerintah Kota (Pemkot) Magelang, Jumat (14/11/2025). Momen itu disebutnya sebagai wujud rasa syukur seorang manusia beriman atas tuntasnya persoalan aset yang telah mengganjal Kota Magelang lebih dari satu dekade. Penurunan logo TNI diawali dengan

Damar Sujud Syukur Usai Tuntaskan Sengketa Aset Pemkot Magelang–Akademi TNI Read More »

13

Pelaku UMKM Kota Magelang Belajar Olahan Makanan Agar Berdaya Saing

Magelang Mnews.id – Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi dan Usaha Mikro (DPPKUM) menggelar Pelatihan Olahan Makanan bagi Pelaku UMKM di laboratorium memasak (cooking lab) SMKN 3 Kota Magelang, pada 13–14 November 2025. Kegiatan ini diikuti 64 peserta dari 17 kelurahan se-Kota Magelang, dengan mentor dari guru dan chef SMKN 3 Kota Magelang. Kepala DPPKUM Kota Magelang

Pelaku UMKM Kota Magelang Belajar Olahan Makanan Agar Berdaya Saing Read More »

12

Pemkot Magelang dan Baznas Bersinergi Optimalkan Potensi Zakat

Magelang Mnews.id — ​Wakil Wali Kota Magelang, dr. Sri Harso, menegaskan bahwa zakat adalah salah satu instrumen kunci untuk menurunkan angka kemiskinan. ​”Salah satu cara menurunkan angka kemiskinan di Kota Magelang adalah melalui zakat yang dikelola oleh Baznas,” tutur Sri Harso pada acara Sosialisasi Optimalisasi Pengelolaan Zakat di Kota Magelang, di Pendopo Pengabdian, Rabu (12/11/2025).

Pemkot Magelang dan Baznas Bersinergi Optimalkan Potensi Zakat Read More »

10

HKN ke-61 di Kota Magelang, Momentum Perkuat Pelayanan Kesehatan Berorientasi Kemanusiaan

Magelang Mnews.id – Apel peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 tahun 2025 digelar di halaman Kantor Pemkot Magelang, Rabu (12/11/2025). Wakil Wali Kota Magelang, dr. Sri Harso, bertindak sebagai inspektur upacara yang diikuti oleh insan kesehatan se-Kota Magelang. Dalam amanatnya, dr. Sri Harso menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh tenaga kesehatan dan pihak-pihak yang telah berkontribusi

HKN ke-61 di Kota Magelang, Momentum Perkuat Pelayanan Kesehatan Berorientasi Kemanusiaan Read More »

11

RPKD 2025-2029 Jadi Landasan Kolaborasi Berantas Kemiskinan di Kota Magelang

Magelang Mnews.id – Pemerintah Kota Magelang tengah menyusun Rencana Penanggulangan Kemiskinan Daerah (RPKD) untuk periode 2025-2029. Dokumen ini dirancang untuk menjadi pedoman utama dan landasan kolaborasi berbagai pihak dalam upaya menurunkan angka kemiskinan di Kota Magelang. ​Hal ini sebagaimana diungkapkan dalam acara Diseminasi RPKD Kota Magelang Tahun 2025-2029 yang digelar di Aula Pangripta, kantor Bapperida

RPKD 2025-2029 Jadi Landasan Kolaborasi Berantas Kemiskinan di Kota Magelang Read More »

09

Larsita Dilantik Jadi Pj Sekda Kota Magelang, Siap Bangun “Super Team” Birokrasi

Magelang Mnews.id – Wali Kota Magelang Damar Prasetyono melantik Larsita sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kota Magelang, di Pendopo Pengabdian, Senin (10/11/2025).  Pelantikan Larsita, yang saat ini juga menjabat Inspektur Daerah Kota Magelang, itu tercatat dalam Surat Keputusan Wali Kota Magelang Nomor 800.1.3.3/117/430 Tahun 2025 tentang Penunjukkan Penjabat Sekretaris Daerah Kota Magelang.  Damar menegaskan penunjukan

Larsita Dilantik Jadi Pj Sekda Kota Magelang, Siap Bangun “Super Team” Birokrasi Read More »