Wali Kota Magelang Canangkan Gerakan ‘Berani Jujur, Berani Berubah’ di Puncak HAKORDIA 2025
Magelang Mnews.id – Puncak Peringatan Hari Antikorupsi Sedunia (HAKORDIA) Tingkat Kota Magelang Tahun 2025 digelar di Pendopo Pengabdian, Selasa (2/12/2025). Dalam momen tersebut, Wali Kota Magelang Damar Prasetyono mencanangkan tekad “Berani Jujur, Berani Berubah” dan menyerukan gerakan kolektif untuk menjadikan integritas sebagai fondasi utama pembangunan daerah. “Kita membutuhkan gerakan bersama. Gerakan yang kolaboratif, konsisten, sistematis, […]









